Palembang, 22 Januari 2026 – Jurusan Farmasi mengadakan Workshop Perumusan Visi Misi dan Pengembangan Kurikulum yang diadakan di ruang kelas lantai 2 Jurusan Farmasi. Dalam sambutannya, Ketua Jurusan Farmasi, Minda Warnis, S.Si., Apt., M.Kes mengungkapkan harapannya agar acara ini dapat memberikan pencerahan dalam penyusunan visi misi. Acara dibuka langsung oleh Wakil Direktur 1 Poltekkes Kemenkes…
Read More